Ini Nama Para Calon Kepala Daerah Dukungan BaraJP Di RAKERNAS Tahun 2024

- Redaksi

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 19:25 WIB

5016 views
facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta – Organisasi Barisan Relawan Jokowi Presiden – Barisan Relawan Jalan Perubahan (Bara JP) melaksanakan Rapat Kerja Nasional (Rakernas) sejak tanggal 9-10 Oktober 2024 di Asrama Haji Pondok Gede, Jakarta.

Dihadiri oleh para pengurus setingkat Ketua, Sekretaris, Bendahara di 31 DPD Provinsi dari 38 DPD Propinsi di Indonesia serta 7 Organisasi Sayap Bara JP.

Bara JP sebagai salah satu organisasi relawan yang aktif dan tercatat ikut dalam mendukung dan memenangkan Prabowo Gibran dalam Pilpres 2024, serta memiliki komitmen untuk mengawal Pemerintahan Prabowo Gibran melalui Program Kerja yang telah ditetapkan didalam forum Rakernas Tahun 2024 untuk mewujudkan Indonesia Emas 2045.

Selain itu, pada Rakernas BARA JP 2024 mengumumkan nama para pasangan calon yang didukung dan akan dimenangkan oleh Bara JP pada pilkada 2024.

Berikut nama – nama para pasangan calon di Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) yang dibacakan oleh Ketua Pimpinan Sidang Rakernas Boy Nababan, saat Rakernas BARA JP 2024 berlangsung, yakni :

Pasangan Calon Gubernur :
Aceh : Bustami – Fadhil,
Sumatera Utara : Bobby Nasution-Surya,
Jambi : Al Haris-Abdullah Sani,
Lampung : Mirza-Jihan,
Riau : Abdul Wahid-Haryanto,
Banten : Andra Soni-Dimyati
Jakarta : Ridwan Kamil – Siswono
Jawa Barat : Dedi Mulyadi – Erwan Setiawan
Jawa Tengah : M Lutfi – Taj Yasin,
Jawa Timur : Khofifaf-Emil
Papua : Benhur Tomi Manu – Yeremia Bisai
NTT : Simon Petrus-Adrianus
Kalimantan Barat : Sutarmidji-Didi Haryono
Kalimantan Timur : Isran Noor-Hadi Mulyadi
Sulawesi Tenggara : Ruksamin-Syafei
Sulawesi Utara : Steven Kandouw-Denny
Maluku : Jeffry Apoly-Abdul Mukti

Pasangan Calon Bupati dan Wali Kota :
Kota Kupang : Chris-Serena,
Kabupaten Kutai Kartanegara : Edi
Damansyah – H. Rendi Solihin,
Kabupaten Dairi : Vickner Sinaga – Wahyu Daniel Sagala,
Kabupaten Simalungun : Anton Saragih – Benny Sinaga,
Kabupaten Way Kanan : Resmen Kadapi-Cik Raden,
Kota Medan : Rico – Zaki (Usulan DPC Bara JP Kota Medan diketuai oleh Parkin Sihaloho),
Kota Bengkulu : Dedy Wahyudi – Ronny Tobing,
Kabupaten Gayo Lues : Said Sani – Saini

READ  Presiden Prabowo Perketat Aturan PDLN Pejabat, Ketum IWO: Dirut PLN Orang Pertama yang Harus Dicopot!

Boy Nababan selaku Ketua OKK DPP Bara JP Sekaligus Ketua Panitia Rakernas 2024, menyampaikan,”Kepada para Kader Bara JP di daerah masing – masing khususnya yang mendukung Calon Kepala Daerah, untuk Fokus dan militan dalam memenangkan para calon kepala daerah yang didukung bara JP, ingat, Satu Sikap Satu Komando,”tutupnya.

Penulis : Andrew T Panjaitan,ST

Facebook Comments Box

Berita Terkait

IKSPI Kera Sakti, Ajak Elemen Masyarakat Jaga Kondusifitas Kamtibmas
Presiden Prabowo Perketat Aturan PDLN Pejabat, Ketum IWO: Dirut PLN Orang Pertama yang Harus Dicopot!
Oknum TNI di Duga Aniaya Pelanggan Mie Gacoan  di Areal Parkir Banda Aceh
Peneliti Setara Institute Nilai, Polri di Bawah TNI-Kemendagri Tak Sesuai Cita-cita Reformasi
Mari Do’akan Para Pemimpin, Agar Indonesia Berkah
Ketua ASPATAKI Apresiasi Kinerja Polri Dalam Pengamanan Pilkada Serentak 2024 yang Aman dan Kondusif
Wujudkan Pemilu Damai dan Aman, Mendukung Pemerintahan Prabowo-Gibran
Bara JP Dukung Ucapan Prabowo, “Menteri Jangan Cari Uang Dari APBN”

Berita Terkait

Minggu, 9 Februari 2025 - 02:18 WIB

Jalankan Perintah Bupati, Satpol PP Terus Lakukan Operasi PEKAT dan Sita Peredaran Cukai Ilegal

Selasa, 4 Februari 2025 - 23:04 WIB

Kakanwil BPN Kepri, Nurus Sholichin Dampingi Gubernur Hadiri Tabligh Akbar Isra’ Mi’raj Nabi Muhammad SAW

Selasa, 31 Desember 2024 - 19:48 WIB

Refleksi ATR/BPN Karawang Tahun 2024, Sederet Prestasi Mulai dari Juara Nasional Hingga Tuntaskan PSN

Kamis, 26 Desember 2024 - 18:13 WIB

PPWI Ogan Ilir Mengucapkan Selamat Ulang Tahun Kabupaten Ogan Ilir yang ke-21

Kamis, 14 November 2024 - 23:44 WIB

Theo Adrianus Bersama Kadivpas Kumham Kaltim, Gandeng APH Akselerasi Arahan Menteri Imigrasi & Pemasyarakatan Gelar Penggeledahan serta Tes Urin WBP & Petugas Lapas Narkotika Samarinda

Selasa, 5 November 2024 - 22:55 WIB

Ditetapkan Sebagai Pilot Project Lapas Bersih dari Narkoba, Lapas Narkotika Samarinda Gelar Razia Blok Hunian dan Tes Urine

Jumat, 11 Oktober 2024 - 15:27 WIB

Ciptakan Pilkada Sejuk, Kapolsek Kuntodarussalam Giat Coolling System Dengan Masyarakat Desa Pasir Luhur

Kamis, 30 Maret 2023 - 20:15 WIB

Unifying the World Through Soccer: The Global Impact of the World Cup

Berita Terbaru

PEMATANGSIANTAR

Lapas Narkotika Kelas IIA Pematang Siantar Klarifikasi Video di TikTok

Sabtu, 15 Feb 2025 - 15:51 WIB